SD Muhammadiyah 1 Sidoarjo

Beranda Berita Ghaishani Meraih Medali Emas di Ajang Kejurda Junior Wakeboard Jawa Timur

Ghaishani Meraih Medali Emas di Ajang Kejurda Junior Wakeboard Jawa Timur

Sidoarjo – Pengurus Propinsi Persatuan Ski Air dan Wakeboard Indonesia PSAWI Jawa Timur menggelar Kejuaraan Daerah Kejurda Ski Air tingkat Jawa Timur karena dinilai gelaran ini aman dari penyebaran virus Covid 19  karena digelar dengan jumlah peserta tidak melebihi dari 20 atlet dan memastikan protokol kesehatan tetap dijalankan dengan terus mengingatkan agar atlet tidak berkerumun.

ajang Kejurda Ski Air ini diselenggarakan secara terbatas untuk menguji kemampuan dari atlet ski air Jawa Timur yang selama 8 bulan ini vakum dari kegiatan karena pandemi Covid 19.

Atlet cilik SD Muh1da GHAISHANI FREIGIANEINDRA (kelas 4 Ali), turut serta dalam kejuaraan yang digelar pada 29 Nopember ini, dan syukur Alhamdulillah, atlet cilik kita ini sukses menyabet juara pertama alias medali emas pada ajang yang bergengsi yang diselenggarakan di Telaga Ngipik Gresik ini.

Sungguh berita menggembirakan dan membanggakan, Selamat Ghaishani, semoga prestasimu ini menjadikanmu semakin giat berlatih serta dapat menginspirasi kawan-kawanmu di SD Muh1da, Kamu memang Hebat !

Teruslah berprestasi, Semangat!!

SD MUH1DA – THE WELBEING SCHOOL

SD MUH1DA – ISLAMI,MANDIRI,BERBUDI,BERPRESTASI

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Must Read

SD MUHIDA PANEN MEDALI DI OLYMPICAD 7 BANDUNG

SD MUHIDA - Suasana hari ke empat di kota Bandung di pagi...

Perpustakaan Keliling SD Muhida Tiba di Taman Abhirama

SD MUHIDA - GLS atau gerakan loiterasi sekolah SD Muhida merupakan tim yang dibentuk dengan tujuan menyemarakkan literasi di lingkungan sekolah,...

Pulang dari Malaysia Tim Robot Muhida Oleh-oleh Empat Tropi

SD MUHIDA - Empat orang murid SD Muhida yaitu Rafardhan Athallah, M Yuki Maulana, Zuhal Abdillah Afkar dan Saka Athir Madakara yang...

Upacara Bendera HUT RI-78 : Teruskan Perjuangan Pahlawan dengan Giat Belajar

SD Muhida - SD Muhammadiyah 1 Pucanganom Sidoarjo melaksanakan upacara bendera dalam rangka memperingati hari ulang tahun Republik Indonesia yang ke-78 pada...

MAKASA day 2 : Bergembira di Atas Panggung

SD MUHIDA - Makasa di hari ke dua tidak kalah seru, acara dibuka di halaman sekolah oleh Bapak Saiful selaku kepala SD...